Peringatan:
Kebiasaan sebagian orang yang mengkhususkan malam nisfu Sya‘ban dengan sedekah, shalat malam, mengkhususkan siangnya dengan puasa, menampakkan perhiasan, atau amalan-amalan lainnya, semua itu tidak memiliki dasar dalam syariat.
Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah berkata,
“Adapun berpuasa pada hari nisfu Sya‘ban secara khusus, maka tidak ada dasarnya.












